Buku Ajar Asuhan Kebidanan Masa Nifas Dan Menyusui

cover.png

Dublin Core

Title

Buku Ajar Asuhan Kebidanan Masa Nifas Dan Menyusui

Subject

Asuhan Kebidanan Nifas

Description

Masa nifas (puerperium) dimulai setelah lahirnya pasenta dan berakhir ketika alat-alat kandungan kembali seperti keadaan sebelum hamil. Masa nifas dimulai sejak 2 jam setelah lahirnya pasenta sampai dengan 6 minggu (42 hari). Setelah itu, Sekitar 50%kematian ibu terjadi dalam 24 jam pertama post partum sehingga pelayanan pasca persalinan yang berkualitas harus terselenggara pada masa itu untuk memenuhi kebutuhan ibu dan bay

Creator

Srilina Br Pinem, Lasria Simamora, Herna Rinayanti Manurung, Rosmani Sinaga, Adelina Sembiring,

Date

2020

Language

Indonesia